Berita

Mahasiswa Universitas Darul Ulum Raih Juara Harapan 2 dalam Musabaqoh Tilawah Quran Nasional ke-XVII 2023 di Universitas Brawijaya Malang

Universitas Brawijaya Malang menjadi tuan rumah penyelenggaraan Musabaqoh Tilawah Quran Nasional ke-XVII 2023, sebuah ajang bergengsi yang diikuti oleh mahasiswa dari berbagai universitas di seluruh Indonesia. Acara ini berlangsung meriah di kampus Universitas Brawijaya Malang, …